-->

TUTORIAL BLOKIR SITUS DI MIKROTIK DENGAN LAYER 7 PROTOCOL || Gilang Pratama




A).PENDAHULUAN
Assalamu'alaikum wr.wb

halo semua! pada blog kali ini saya akan menjelaskan tentang"BLOKIR SITUS DI MIKROTIK DENGAN LAYER 7 PRROTOCOL ".oke simak saja Tutorialnya dibawah!!

Baca Juga

 B).ISI


1).pertama kita masuk ke IP=>FireWall=>Layer 7 Protocol=>(+) :


 2).selanjutnya kita masukan nama dari situs tersebut dan ketikkan ^.+(facebook.com).*$ pada Regexp:

 3).Dari menu Layer 7 Protocol kita pindah ke Filter Rules=>(+) :

 4).kemudian ikuti seperti 3 gambar dibawah ini :
1
2
3







 6).facebooknya ngak bisa dibuka karena diblokir,setting layer 7 protocol Di Mikrotik Berhasil :)

C).PENUTUP
mungkin hanya itu saja yang dapat saya tulis di blog kali ini semoga bisa bermanfaat, apabila ada salah penulisan mohon dimaafkan.

wassalamu'alaikum Wr.Wb.




Related Posts

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "TUTORIAL BLOKIR SITUS DI MIKROTIK DENGAN LAYER 7 PROTOCOL || Gilang Pratama"

Post a Comment

CARA MENGAMANKAN ROUTERBOARD MIKROTIK || Gilang Pratama

A).PENDAHULUAN Assalamu'alaikum wr.wb H alo semua! pada blog kali ini saya akan menjelaskan tentang" cara mengamankan rout...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel