-->

TRAINING MIKROTIK MTCNA H-1 || Gilang Pratama


A).PENDAHULUAN
Assalamu'alaikum wr.wb

Halo semua! Pada Blog Kali Ini Saya Akan Menceritakan Tentang Hari Pertama Training MTCNA Di BLC Telkom Klaten .oke simak saja dibawah!!

B).ISI
Halo semua pada blog kali ini saya akan menuliskan pengalaman saya mengikuti Training mikrotik MTCNA ,sebenarnya bukan hanya MTCNA tetapi ada juga MTCRE. Persyaratan mengikuti Training MTCRE adalah harus lulus MTCNA dengan nilai diatas 60.
Waktu pelaksanaan Trainingnya adalah 08.00 – 18.00 kemudian dilanjut kelas malam 20.00 – 22.00.
-MTCNA adalah Basic Mikrotik Training.
-MTCRE adalah Advanced Mikrotik Training Routing.
Untuk trainernya adalah Pak Ziad Sobri,beliau adalah Trainer Mikrotik Internasional.sebelum mulai trainingnya Pak Ziad Sobri menceritakan tentang pendidkannya dan sedikit pengalamannya.
Pada hari pertama ini kami semua langsung disuruh mendownload module yang akan dibahas,untuk hari pertama itu kita langsung membahas tentang sejarah mikrotik, jenis-jenis routerboard dan switch dari mikrotik tersebut , kemudian cara access atau masuk ke dalam perangkat mikotik routerboard,dan terakhir cara reset router mikrotik dan cara mengamankan router mikrotik kita.
Selanjutnya kami semua dibagikan kelompok (1 kelompok terdiri dari 5 orang) untuk mengerjakan soal LAB yang diberikan oleh Pak Ziad Sobri.
Kemudian kelas malamnya kita membahas tentang cara Backup dan Restore, Upgrade routerOS,Lisensi dan kami semua di kasih tugas untuk mengubah routerOS kita dari 6.43.13 menjadi 6.44.2 menggunakan Netinstall.

Berikut dibawah dokumentasinya:


C).PENUTUP
M
ungkin hanya itu saja yang dapat saya tulis di blog kali ini semoga bisa bermanfaat, apabila ada salah penulisan mohon dimaafkan.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.


Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "TRAINING MIKROTIK MTCNA H-1 || Gilang Pratama"

Post a Comment

CARA MENGAMANKAN ROUTERBOARD MIKROTIK || Gilang Pratama

A).PENDAHULUAN Assalamu'alaikum wr.wb H alo semua! pada blog kali ini saya akan menjelaskan tentang" cara mengamankan rout...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel